
22/07/2025
Dukung Larangan Sound Horeg Polda Jatim, PHDI Banyuwangi Keluhkan Pemasangan Penjor
“Sebenarnya juga ada suasana batin yang kami tidak nyaman. Seperti pakaian, atribut Penjor, dan lain-lain, sering digunakan pada kegiatan tersebut. Padahal itu (Penjor) mempunyai nilai sakral buat keyakinan kami,”
Dukungan atas larangan sound horeg yang digulirkan Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim), juga mendapat dukungan dari Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Banyuwangi. Bahkan, organisasi yang menaungi umat beragama Hindu ini juga mengeluhkan