
06/05/2017
Pemkab Flotim Harus Batalkan Beli Mobil Pimpinan DPRD – Mobil Lama Diservis di Surbaya, Dilengkapi Layar Video
PEMKAB FLOTIM HRS BERANI BATALKAN BELI MOBIL BARU PIMPINAN DEWAN, MOBIL LAMA DISERVIS DI SURABAYA DILENGKAPI LAYAR VIDEO
http://balinewsnetwork.com/2017/05/06/pemkab-flotim-harus-batalkan-beli-mobil-pimpinan-dprd-mobil-lama-diservis-di-surbaya-dilengkapi-layar-video/
Larantuka/BaliNewsNetwork.com-Pengalokasian dana sebesar Rp.2.372.100.000 dalam APBD Kabupaten Flores Timur di Tahun Anggaran 2017 untuk pengadaan 3 mobil bagi ketiga pimpinan DPRD Flores Timur merupakan bukti ketidakberpihakan Pemerintah Flores Timur dan para wakil rakyat kepada masyarakat.