Info Gorontalo

Info Gorontalo Melihat Gorontalo dari dekat Official Info Gorontalo

12/11/2025

Komisi III DPRD Kota Gorontalo menindaklanjuti hasil Rapat Dengar Pendapat terkait penataan tiang dan kabel telekomunikasi di Kota Gorontalo.

Pada Senin, 10 November 2025, Komisi III turun langsung ke lapangan meninjau kondisi di Jalan Piola Isa, Jalan Kalimantan, dan Jalan HOS Cokroaminoto.

Dalam peninjauan tersebut, turut hadir perwakilan Dinas Kominfo, PUPR, serta sejumlah provider pemilik tiang dan kabel.

Ketua Komisi III DPRD Kota Gorontalo, Ariston Tilameo, menjelaskan bahwa kondisi kabel di Jalan Piola Isa menjadi semrawut akibat proyek pengerjaan jalan yang sedang berlangsung.

08/11/2025

Upaya peningkatan kualitas pendidikan di Kota Gorontalo terus mendapat perhatian dari Komisi III DPRD Kota Gorontalo. Melalui kunjungan lapangan, komisi tersebut meninjau langsung progres rehabilitasi SD Negeri 34 Kota Gorontalo, salah satu proyek prioritas pemerintah daerah pada tahun anggaran 2025

05/11/2025

Ketua Deprov Gorontalo Hadiri Pembukaan Peran Saka Nasional 2025

Simak video selengkapnya

Upaya memperkuat fondasi ekonomi daerah terus digelorakan oleh Calon Ketua Kadin Provinsi Gorontalo, Aldi Andalan Uloli....
05/11/2025

Upaya memperkuat fondasi ekonomi daerah terus digelorakan oleh Calon Ketua Kadin Provinsi Gorontalo, Aldi Andalan Uloli. Setelah sebelumnya melakukan silaturahmi dengan sejumlah tokoh daerah seperti Adhan Dambea, Indra Gobel, dan Nurjanah Jusuf, kali ini Aldi bersua dengan Wakil Bupati Gorontalo, Tonny Junus, di Rumah Dinas Wabup, Selasa (4/11/2025).

Pertemuan tersebut berlangsung dalam suasana akrab dan produktif. Keduanya membahas arah kerja sama antara Kamar Dagang dan Industri (Kadin) dengan Pemerintah Kabupaten Gorontalo dalam mendorong pertumbuhan ekonomi yang kolaboratif, terutama bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Dalam pertemuan itu, Aldi menegaskan pentingnya sinergi antara pemerintah daerah dan Kadin sebagai mitra strategis pembangunan ekonomi. Ia menilai, kolaborasi yang terencana akan membuka ruang baru bagi pelaku usaha untuk tumbuh dan berinovasi.
Baca info selengkapnya di website infogorontalo.com

23/10/2025

Momen keseruan Jayapura yang luar biasa! 🔥
Terima kasih sudah jadi bagian dari momen penuh energi di Suara Tana Timur Jayapura 🎶

Sekarang saatnya kita Gemakan Suara Anak Timur ke Gorontalo.

Sampai jumpa di Stadion Merdeka, 25 Oktober 2025!

23/10/2025
Terima kasih kepada pengikut terbaru saya! Senang Anda bergabung!Ririn Yasin, Maryam Tobuto, Yunita T, Hasmin, Te Bota U...
23/10/2025

Terima kasih kepada pengikut terbaru saya! Senang Anda bergabung!

Ririn Yasin, Maryam Tobuto, Yunita T, Hasmin, Te Bota Uti, Fatma Lasanudin, Jems Zazg, Moko Ginta, Riskyana Humairoh Maelite, Amel Katili

23/10/2025

Sengketa bermula ketika pengembang mencabut izin penggunaan jalan kompleks yang sebelumnya diberikan kepada Nurdin. Akibatnya, akses menuju lahan pribadi tertutup pagar

Simak video selengkapnya..

22/10/2025

Komisi II DPRD Provinsi Gorontalo tengah menelusuri dugaan ketidakterbukaan informasi dalam proses lelang aset rumah yang dilakukan oleh pihak perbankan. Langkah ini ditempuh setelah sejumlah warga menyampaikan keluhan terkait penyitaan agunan yang dinilai tidak sesuai prosedur

Simak video selengkapnya..!

Address

Jalan Rusli Datau
Gorontalo
96126

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Info Gorontalo posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Info Gorontalo:

Share