25/10/2025
"kadang-kadang, rezeki itu tak harus berupa sesuatu yang bertambah. bisa jadi, rezeki itu juga dalam bentuk pengurangan. mungkin Allah tidak menambahkan hartamu, derajatmu, atau memberi apapun yang tidak kamu punya. namun, bisa saja Allah mengurangi beban hidupmu, penyakitmu, dan kesedihan yang selama ini kamu pendam".