27/12/2025
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengampanyekan kebiasaan mengirim papan bunga sebagai ucapan saat even atau seremoni dikonversi menjadi pohon hidup.
"Sehingga hidup itu menghidupkan, urip gawe urup," ujar Khofifah dalam setiap kesempatan di sela kegiatannya di berbagai daerah.
Sumber: Ketik.com | Media Kolaborasi Indonesia.
https://ketik.com/berita/urip-iku-urup-sedekah-oksigan-dan-kampanye-pohon-hidup-ala-khofifah-demi-manfaat-berkepanjangan