28/09/2025
Sudahlah, jangan takut! Asal kita ikuti tuntunan Tuhan, kita pasti masuk ke rencana-Nya yang ajaib - Philip Mantofa - Roh@ni Kristen - Rohani Kristen
Ayat alkitab: Matius 2:13-15
Langkah praktis ikut tuntunan Tuhan;
1. Lakukan langsung perintah Tuhan yang menjadi rema.
2. Jangan beranjak kemana-mana sebelum ada tuntunan yang baru.
3. Pakai akal budi yang sehat dalam mengambil keputusan.
Rohani Kristen