
23/08/2023
Masih dengan semarak kemerdekaan...
Kata orang bijak, "apabila di dalam diri seseorang masih ada rasa malu dan takut untuk berbuat suatu kebaikan, maka jaminan bagi orang tersebut adalah tidak akan bertemunya ia dengan kemajuan selangkah pun".
Bismillah melangkah dengan yakin, JANGAN RAGU! Penuh tekad membawa kebaikan dan memberi YANG TERBAIK!
-Ayu Lestari Hidayat-
#2024