Roadtrip Indonesia

Roadtrip Indonesia “The world is a book and those who do not travel read only one page.”
― Augustine of Hippo Mudah-mudahan bisa lanjut keliling dunia.

Kebosanan akan hidup rutin membuat aku dan Beda memutuskan untuk melakukan sesuatu yang lebih menantang sekaligus menyenangkan. Keliling Indonesia mungkin akan bisa memperkaya pikiran dan batin kami.

05/11/2025

Sambungan gerbong yang sederahana.

Desa Air Tenang. Kec Napal Putih. Bengkulu Utara.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Setiap perjalanan harus melakukan riset yang cukup banyak.

Desa Air Tenang. Kec Napal Putih. Bengkulu Utara.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Rel kereta api yang akan kita lewati adalah peninggalan Belanda.

Desa Air Tenang. Kec Napal Putih. Bengkulu Utara.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Beginilah penampakkan mesin dan kondisi perlengkapan Molek.

Desa Air Tenang. Kec Napal Putih. Bengkulu Utara.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Untung bertemu dengan bapak ini yang memberikan informasi lengkap tentang Lebong Tandai.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Bahkan dari Jepang sengaja khusus mau coba naik kendaraan unik Molek.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

05/11/2025

Transportasi seperti yang akan membawa kita ke Lebong Tandai.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

.lavarra  Nice to meet you
03/11/2025

.lavarra Nice to meet you

Kami sedang bereksperimen tentang sebuah kehidupan dimana hidup berpindah-pindah selalu dari satu keindahan ke keindahan...
03/11/2025

Kami sedang bereksperimen tentang sebuah kehidupan dimana hidup berpindah-pindah selalu dari satu keindahan ke keindahan lainnya. Sehingga informasi yang masuk ke panca indera lebih dominan tentang keindahan. Apakah sikap dan pola pikir kita akan menjadi indah? apakah hidup menjadi indah?

Lok : Teluk Kiluan, Lampung

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

Salah satu hal yang pasti kamu dapatkan di perjalanan adalah saudara dan sahabat dimana-mana. Semua bercerita tentang ha...
03/11/2025

Salah satu hal yang pasti kamu dapatkan di perjalanan adalah saudara dan sahabat dimana-mana. Semua bercerita tentang hal sama. Pengalaman di jalan.

Lok : Lampung Barat.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

03/11/2025

Sampai di Desa Air Tenang, Kec Napal Putih. Bengkulu Utara. Dari sinilah nanti kita akan naik kendaraan ekstreme menuju Desa Lebong Tandai di pedalaman hutan Sumatera. Desa penghasil emas dimasanya.

Perjalanan 10 tahun Roadtrip Indonesia, napak tilas to Aceh.
Napak Tilas ini didukung:

"Kenapa kami ingin terus hidup di jalanan dan alam terbuka. Karena disanalah kami temukan kedamaian. Slow living tidak b...
03/11/2025

"Kenapa kami ingin terus hidup di jalanan dan alam terbuka. Karena disanalah kami temukan kedamaian. Slow living tidak banyak keharusan dan tuntutan."

Lok: Kab Tanggamus, Lampung.

Address

Jakarta

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Roadtrip Indonesia posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Roadtrip Indonesia:

Share

Category