Level Up Indonesia

Level Up Indonesia We are one of Esports Media in Indonesia

[RECAP GLOBAL TRANSFER]Awal tahun pergerakan tim global juga sepertinya agak cepat, semua tim mempersiapkan yang terbaik...
03/01/2026

[RECAP GLOBAL TRANSFER]

Awal tahun pergerakan tim global juga sepertinya agak cepat, semua tim mempersiapkan yang terbaik untuk turnamen 2026 dan beberapa tim di antaranya terpantau melepas player andalan mereka, yang paling mengejutkan player juara dunia dari resmi berpisah dengan tim πŸ₯Ί

[BOOM Esports - Top Elims All-Time PMPL Indonesia]BOOM Esports dan para mesin eliminasi di PMPL Indonesia. Dari satu era...
03/01/2026

[BOOM Esports - Top Elims All-Time PMPL Indonesia]

BOOM Esports dan para mesin eliminasi di PMPL Indonesia. Dari satu era ke era berikutnya, deretan nama ini membuktikan konsistensi dan daya gedor di panggung PMPL Indonesia.

Meski kini sudah tidak lagi berseragam BOOM, kontribusi dan legacynya tetap menjadi bagian penting dari sejarah BOOM Esports di PMPL Indonesia. Statistik berbicara, dan nama-nama ini akan selalu tercatat.

Next, kita share all-time elims tim mana lagi guys? πŸ‘€

πŸŽ₯ Trusted by pros. Powered by .official. Let’s take your event live

Follow us and we guarantee you’ll get the latest information about eSports!
βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–
Instagram :
Tiktok : levelupid_
Facebook : Level Up Indonesia
Website : www.levelupmedia.id
Hashtag :
βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–

Faker kembali menorehkan sejarah. Legenda League of Legends ini resmi menjadi pemain esports pertama yang menerima Medal...
02/01/2026

Faker kembali menorehkan sejarah. Legenda League of Legends ini resmi menjadi pemain esports pertama yang menerima Medali Blue Dragon (Cheongnyong Medal / 청룑μž₯) atau penghargaan tertinggi bagi atlet Korea Selatan yang diserahkan langsung oleh Presiden Korea Selatan Lee Jae-myung.

Prestasi ini menempatkan Faker sejajar dengan tokoh olahraga legendaris seperti Son Heung-min dan Kim Yu-na setelah karier gemilang bersama T1 yang dihiasi puluhan gelar domestik dan enam trofi LoL World Championship.

[Alter Ego Esports - Top Elims All-Time PMPL Indonesia]Alter Ego dan para mesin eliminasi di PMPL Indonesia πŸ”₯Dari genera...
02/01/2026

[Alter Ego Esports - Top Elims All-Time PMPL Indonesia]

Alter Ego dan para mesin eliminasi di PMPL Indonesia πŸ”₯
Dari generasi ke generasi, konsistensi jadi bukti, walaupun tidak berseragam Alter Ego lagi membuktikan dia punya legacy penting pada era keemasan Alte Ego Esports di PMPL Indonesia.

Next kita share elims tim mana ya guys? πŸ‘€

Kabar mengejutkan datang dari juara IKL Fall 2025 yaitu  yang secara resmi melepas hampir seluruh pemainnya, termasuk co...
02/01/2026

Kabar mengejutkan datang dari juara IKL Fall 2025 yaitu yang secara resmi melepas hampir seluruh pemainnya, termasuk coach Om Kurus πŸ₯Ή

Berdasarkan pengumuman resmi tim, ZhanQ menjadi satu-satunya nama yang masih bertahan di dalam skuad. Keputusan ini menandai dimulainya perombakan besar-besaran, sekaligus memunculkan pertanyaan siapa yang akan mengisi roster baru? Dan ke mana para eks player BTR akan berlabuh? πŸ‘€

2026 telah dimulai. Bukan tentang siapa yang paling cepat tetapi siapa yang tetap melangkah saat yang lain berhenti.Kita...
01/01/2026

2026 telah dimulai. Bukan tentang siapa yang paling cepat tetapi siapa yang tetap melangkah saat yang lain berhenti.

Kita belajar bahwa proses tak selalu mudah namun setiap langkah kecil punya arti. Yang konsisten akan menemukan jalannya, yang sabar akan sampai pada waktunya.

Tahun ini fokus diperkuat, eksekusi dimaksimalkan karena 2026 adalah tentang bertahan, berkembang dan membuktikan diri.

Selamat tahun baru semuanya πŸ₯³

Terima kasih 2025 πŸ™ŒπŸ”₯
31/12/2025

Terima kasih 2025 πŸ™ŒπŸ”₯

Menatap 2026, panggung PUBG Mobile mulai memanas πŸ”₯Usai Roadmap dan Format Turnamen 2026 yang disampaikan Mr. James Yang ...
31/12/2025

Menatap 2026, panggung PUBG Mobile mulai memanas πŸ”₯

Usai Roadmap dan Format Turnamen 2026 yang disampaikan Mr. James Yang saat PMGC 2025 serta diperkuat oleh pernyataan Gaga Lee (SEA Publishing Director Tencent Games) pada Media Press Conference PMGC 2025 Thailand, satu hal jadi sorotan besar β€œPMPL resmi akan kembali tahun depan”.

Kabar ini otomatis menguatkan rumor bahwa tim-tim besar bakal comeback ke kompetisi. Dan tentu saja, prospek paling menjanjikan bukan main-main, spot menuju turnamen mid-season paling bergengsi yaitu 2026 PMWC by 🀩

Di sisi lain, ada deretan nama besar player yang saat ini masih tanpa tim (ada juga yang udah punya tim tapi belum announcement 🀭). Dari semua nama dan logo yang ada pada gambar, siapa menurut kalian yang paling cocok bersatu? Apakah ini bakal jadi comeback paling gila di 2026 atau cuma sekadar rumor belaka? πŸ‘€

Kabar mengejutkan datang dari tim asal Malaysia , hari ini mereka resmi melepas player yang berhasil membawa mereka juar...
31/12/2025

Kabar mengejutkan datang dari tim asal Malaysia , hari ini mereka resmi melepas player yang berhasil membawa mereka juara KIC 2025. Bukan hanya 1 player tapi seluruh player serta pelatih resmi berpisah dengan HBSE πŸ₯Ή

Kira-kira bakal berlabuh kemana ya? Ini paketan kah atau bakal di comot-comot? πŸ‘€

πŸŽ₯ Trusted by pros. Powered by .official. Let’s take your event live

Follow us and we guarantee you’ll get the latest information about eSports!
βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–
Instagram :
Tiktok : levelupid_
Facebook : Level Up Indonesia
Website : www.levelupmedia.id
Hashtag: thenextlevelesportsmedia
βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–βž–

Sejarah PMPL ID sudah membuktikan, gelar juara bukan akhir cerita tapi ujian konsistensi. Dari banyak tim juara yang kin...
30/12/2025

Sejarah PMPL ID sudah membuktikan, gelar juara bukan akhir cerita tapi ujian konsistensi. Dari banyak tim juara yang kini tinggal nama, hanya dua yang masih berdiri sampai hari ini yaitu dan πŸ†πŸ”₯

Menang itu penting tapi bertahan jauh lebih sulit. Di panggung PMPL, yang kuat bukan cuma yang juara tapi yang sanggup terus hidup di kompetisi πŸ’ͺ

Address

Jakarta

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Level Up Indonesia posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Business

Send a message to Level Up Indonesia:

Share