25/09/2025
โPersonal Branding dan Peran Humas Muda sebagai Pemimpin Naratif di Era Polarisasiโ
Halo, PR Enthusiast!
Yuk, jadi bagian dari gebrakan komunikasi masa kini lewat RECON PR 2.0, persembahan dari PERHUMAS Muda Jakarta Raya! ๐
Di era digital yang makin kompetitif, personal branding bukan sekedar tren tetapi juga senjata utama untuk menaklukkan dunia PR global. Lewat talkshow dan workshop inspiratif ini, kamu akan dibekali strategi dalam membangun citra diri profesional, storytelling digital, serta tips praktis dari para ahli.
๐ Apa yang akan kamu dapat?
โ
Insight langsung dari pakar PR
โ
Workshop interaktif & networking seru
โ
Sertifikat, fun games, dan hadiah menarik
โ
Kesempatan jadi bagian dari komunitas muda PR visioner
๐ Tempat: Universitas Bakrie, Bakrie Tower Lt.42, Jl. Epicentrum Utama Raya No.2 40, Kawasan Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan
๐๏ธ Tanggal: Jumat, 26 September 2025
โฐ Waktu: 13.30-16.30 WIB
Ayo, tunjukkan potensimu dan ciptakan personal brand yang global!
.0