07/11/2025
*OPSAR Orang hilang diwilayah Tanjungrejo Kec.Jekulo*
Jumat, 7 November 2025 pukul 08.00 wib diterjunkan tim pencarian gabungan yang terdiri dari 3 sru untuk mendukung pelaksanaan pencarian survivor yang dinyatakan hilang di kawasan Logung dengan lama waktu pencarian awal : 3 jam awal, dan akan dilakukan pencarian jam ke 2 dimulai jam 13.00
Total personel sejumlah 35 orang rescuer. pembagian :
- SRU 1 dengan tim dipimpin oleh Bpk Norkholis 10 orang
(kawasan tapal kuda - kawasan logung)
- SRU 2 dengan tim dipimpin oleh Bpk Ali 10 orang
(bantaran sungai slalang)
- SRU 3 dengan tim dipimpin oleh Bpk Bambang 10 orang
(kawasan logung)
- 5 orang stand by di posko pencarian sebagai tim pendukung tambahan
Alat tambahan yang diperlukan
1. Drone beserta operatornya
2. Logistik pangan
3. Tim tambahan