
09/09/2025
📢 UNTUK UMUM
✨ Dalam rangka Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW sekaligus Wisuda Tahfidz Al-Qur’an ke-VI, kami mengundang segenap jamaah dan masyarakat untuk hadir dalam acara pada :
📅 Hari/Tanggal : Sabtu, 27 September 2025 M / 04 Robiul Akhir 1447 H
⏰ Waktu : Pukul 18.30 WIB
📍 Tempat : Markas Majelis Ar-Roudloh, PP. Roudlotul Ma’rifat
Dihadiri oleh : KH. ROJIH UBBAB MAINOEN (sarang-rembang)
Dimeriahkan oleh : Hadrah Majelis Ar-Roudloh
Mari kita ramaikan acara penuh berkah ini, dalam rangka meneladani akhlak mulia Nabi Muhammad SAW serta memuliakan para penghafal Al-Qur’an.
🔖 Terbuka untuk umum
✨ Semoga menjadi wasilah bertambahnya cinta kepada Rasulullah SAW dan semakin kokohnya kecintaan pada Al-Qur’an.