
21/07/2025
Terdakwa kasus penembakan tiga anggota Polsek Way Kanan, Kopral Dua (Kopda) Bazarsah, menghadapi tuntutan hukuman mati dalam sidang yang digelar di Pengadilan Militer I-04 Palembang. Tuntutan tersebut dibacakan oleh Oditur Militer Letkol CHK Darwin Butar-Butar pada persidangan yang berlangsung Senin (21/1/2025).
Visiokreatif.com – Palembang. Terdakwa kasus penembakan tiga anggota Polsek Way Kanan, Kopral Dua (Kopda) Bazarsah, menghadapi tuntutan hukuman mati dalam sidang yang digelar di Pengadilan Militer I-04 Palembang. Tuntutan tersebut dibacakan oleh Oditur Militer Letkol CHK Darwin Butar-Butar pada pe...