12/01/2026
Terus Dukung Budaya Literasi, TPS Ajak Anak-anak Berpetualang di Terminal Petikemas Surabaya Melalui Cerita Boneka
MetroTimes (Surabaya) – Upaya mendukung penguatan budaya literasi sejak usia dini terus digalakkan oleh berbagai pihak, termasuk dunia usaha. PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS) menunjukkan komitmen dalam mendukung penguatan budaya literasi tersebut melalui kegiatan edukatif pada Jum’at (9/1/2026). Dalam kegiatan tersebut, TPS berkolaborasi dengan Yuliana Sidharta atau yang akrab disapa Kak Jules, inisiator sekaligus penggerak Komunitas Read Aloud Surabaya (RA Surabaya)....
MetroTimes (Surabaya) – Upaya mendukung penguatan budaya literasi sejak usia dini terus digalakkan oleh berbagai pihak, termasuk dunia usaha. PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS) menunjukkan komitmen dalam mendukung penguatan budaya literasi tersebut melalui kegiatan edukatif pada Jum’at (9/1...