04/11/2025
Mengenang Alm. Aray Daulay (1973-2018) ✨
Masih ingat kah kalian dengan sosok Aray Daulay? Hari ini, 4 November, bertepatan dengan hari ulang tahun Alm. Aray Daulay, kita akan memperingati karya-karya Almarhum yang masih tinggal dan bisa kita nikmati bersama-sama🫶🏻
Mulai dari perjalanannya bersama band-bandnya hingga karya solonya meninggalkan kesan yang sangat dalam bagi keluarga dan kerabat Alm. Aray Daulay.
Dalam waktu dekat, grup lamanya, Aray & The Strawberry Jam, akan merilis sebuah EP yang sudah direkam sejak tahun 1999 tetapi belum pernah dikeluarkan sama sekali.