
15/11/2024
🗣️"bang, flight rute terpanjang di dunia dari maskapai apa?"
Yup, dari maskapai tetangga kita, Singapore Airlines dengan jarak ±17.000km & durasi penerbangan ±18jam (no transit)
Bayangin aja 18 jam berada di udara, gimana rasanya kira² 🤔